Real Count Sementara KPU, Prabowo Raih 56,63 Persen di Kaltim, Bagaimana Anies dan Ganjar?

Rabu, 14 Februari 2024 – 21:37 WIB
Real Count Sementara KPU, Prabowo Raih 56,63 Persen di Kaltim, Bagaimana Anies dan Ganjar? - JPNN.com Kaltim
Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka meraih 56,63 persen di Kaltim berdasarkan real count sementara KPU. Foto: Ricardo/jpnn.com

kaltim.jpnn.com, SAMARINDA - Pasangan capres-cawapres nomor 2 di Pilpres 2024, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka unggul di seluruh kabupaten/kota di Kaltim.

Hal itu berdasarkan hasil hitung suara Pemilu 2024 yang mulai ditampilkan Komisi Pemilihan Umum (KPU).

Dilihat kaltim.jpnn.com dari situs pemilu2024.kpu.go.id pada pukul 21.10 WIB, Rabu (14/2), data yang ditampilkan berasal dari 1.561 Tempat Pemungutan Suara (TPS) atau 13,64 persen dari total 11.441 TPS yang ada di Kaltim.

Real Count Sementara KPU, Prabowo Raih 56,63 Persen di Kaltim, Bagaimana Anies dan Ganjar?

Adapun hasil sementara perhitungan suara Pilpres 2024 di wilayah Kaltim yang diunggah situs KPU pada Rabu (14/2) pukul 20.45 WIB:

- Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 32.019 (23,2 persen).

- Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka: 90.585 (65,63 persen). 

- Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 15.410 (11,17 persen)

Prabowo meraih 56,63 persen di Kaltim berdasarkan real count sementara KPU yang mulai ditampilkan di situs pemilu2024.kpu.go.id
Facebook JPNN.com Kaltim Twitter JPNN.com Kaltim Pinterest JPNN.com Kaltim Linkedin JPNN.com Kaltim Flipboard JPNN.com Kaltim Line JPNN.com Kaltim JPNN.com Kaltim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia