Kapolda Kaltim Diganti, Ini Jabatan Baru Irjen Nanang Avianto
Kamis, 13 Maret 2025 – 07:07 WIB

Kapolda Kaltim Irjen Nanang Avianto masuk dalam daftar nama pati yang dimutasi. Dia akan menggantikan Irjen Imam Sugianto sebagai Kapolda Jawa Timur. Foto: ANTARA/Humas-Polda Kalteng
Dari total 1.255 personel yang dimutasi, sebanyak 881 personel mendapat promosi jabatan. Beberapa di antaranya adalah:
- Dua Perwira Tinggi (Pati) menduduki jabatan strategis di Mabes Polri:
- Irjen Anwar sebagai Asisten SDM Kapolri
- Irjen Suwondo Nainggolan sebagai Asisten Logistik Kapolri
10 Kapolda baru ditunjuk, termasuk:
- Brigjen Mardiyono sebagai Kapolda Bengkulu
- Irjen Rusdi Hartono sebagai Kapolda Sulsel
- Irjen Drs. Nanang Avianto sebagai Kapolda Jatim
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi besar-besaran, salah satunya Kapolda Katim diganti, ini jabatan baru Irjen Nanang Avianto
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News