Harga Pertamax di Kaltim Turun, Ini Daftar Harga BBM Nonsubsidi per 1 Oktober
Sabtu, 01 Oktober 2022 – 12:11 WIB

Harga Pertamax dan Pertamax Turbo di Kaltim mengalami penurunan pada hari ini, Sabtu (1/10). Foto: Dokumentasi JPNN.com/Ricardo
Demikian pula dengan harga Pertamina Dex juga naik, dari sebelumnya Rp 17.750 kini menjadi Rp 18.400.
Harga BBM subsidi jenis Pertalite dan solar tetap tidak mengalami perubahan. Pertalite masih di harga Rp 10 ribu per liter, sementara solar Rp 6.800 per liter.
(mar1/jpnn)
Berikut daftar harga BBM nonsubsidi per 1 Oktober di wilayah Kaltim, harga Pertamax turun
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News