Pemerintah Tingkatkan Kompetensi Masyarakat Lokal di Sekitar IKN dengan Aneka Pelatihan

Senin, 04 Juli 2022 – 16:53 WIB
Pemerintah Tingkatkan Kompetensi Masyarakat Lokal di Sekitar IKN dengan Aneka Pelatihan - JPNN.com Kaltim
Presiden Jokowi saat melakukan kunjungan kerja ke Titik Nol IKN Nusantara di Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kaltim, pada pertengahan Juni lalu. Foto : ilustrasi/ Biro Pers Sekretariat Kepresidenan.

Selain itu untuk membangun jejaring bagi warga lokal agar mampu berkontribusi optimal ketika tahapan pembangunan IKN dimulai. 

"Saat ini terdata sebanyak 28 jenis pelatihan yang diagendakan untuk warga di wilayah IKN," bebernya. 

Untuk diketahui, Otorita IKN adalah penyebutan untuk Pemerintah Daerah Khusus Ibu Kota Nusantara yang merupakan pelaksana kegiatan persiapan, pembangunan dan pemindahan IKN.

Selain itu, Otorita IKN merupakan penyelenggara Pemerintahan Daerah Khusus Ibu Kota Nusantara.

Tim Transisi Pendukung Persiapan, Pembangunan, dan Pemindahan Ibu Kota Negara dibentuk berdasarkan Keputusan Menteri Sekretaris Negara Nomor 105 Tahun 2022 tertanggal 28 April 2022.

Tujuan pembentukan tim transisi tersebut mendukung kelancaran dan percepatan persiapan, pembangunan, dan pemindahan IKN. (mcr14/jpnn)

Pemerintah berupaya meningkatkan kompetensi masyarakat lokal di sekitar IKN dengan aneka pelatihan, seperti yang berlangsung di Kantor Kecamatan Sepaku.

Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Arditya Abdul Aziz

Facebook JPNN.com Kaltim Twitter JPNN.com Kaltim Pinterest JPNN.com Kaltim Linkedin JPNN.com Kaltim Flipboard JPNN.com Kaltim Line JPNN.com Kaltim JPNN.com Kaltim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia