Borneo FC vs PSBS Biak: Pieter Huistra Waspadai Ini!

Jumat, 25 Oktober 2024 – 10:48 WIB
Borneo FC vs PSBS Biak: Pieter Huistra Waspadai Ini! - JPNN.com Kaltim
Pelatih Borneo FC Pieter Huistra. Foto: borneofc.id

Dia juga mengakui ada beberapa pemain lawan yang perlu diwaspadai, terutama di lini serang.

"(PSBS) Biak mempunyai beberapa pemain bagus baik di pertahanan, tengah, maupun posisi striker. Jadi, kami harus berhati-hati termasuk pada Beto, yang meskipun berusia 43 tahun, masih sangat berbahaya. Striker mudanya, Alexsandro, juga telah mencetak gol. Jadi, kami harus berhati-hati dengan tim seperti ini," ungkapnya.

Untuk itu dengan semangat yang tinggi dan tekad untuk bangkit, Borneo FC bisa kembali ke jalur kemenangan dan memperbaiki posisinya di klasemen sementara Liga 1. 

Apalagi dengan bermain di kandang dengan dukungan suporter mampu memberikan tambahan semangat bagi Hendro Siswanto dkk untuk menampilkan performa terbaiknya.

Saat ini, Borneo FC berada di posisi ke-5 dengan perolehan 15 poin. (mar1/jpnn)

Pelatih Borneo FC Pieter Huistra berharap timnya bangkit dan meraih kemenangan setelah mengalami kekalahan di laga pekan lalu lawan Persis Solo

Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Facebook JPNN.com Kaltim Twitter JPNN.com Kaltim Pinterest JPNN.com Kaltim Linkedin JPNN.com Kaltim Flipboard JPNN.com Kaltim Line JPNN.com Kaltim JPNN.com Kaltim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News