Susunan Pemain Bhayangkara FC vs Borneo FC, Agung Prasetyo Gantikan Silverio Junio
Jumat, 18 Agustus 2023 – 18:30 WIB

Pemain Borneo FC bersiap menghadapi Bhayangkara FC di laga lanjutan Liga 1 2023/2024 yang berlangsung di Stadion Patriot Chandra Bhaga , Bekasi, Jumat (18/8) malam ini. Foto: borneofc.id
Awan Setho Raharjo tetap akan mengawal gawang Bhayangkara Fc dari kebobolan.
Apakah tanpa Silverio Junio, Borneo FC bisa melanjutkan tren positif di laga kontra Bhayangkara FC? (mar1/jpnn)
Berikut susunan pemain Bhayangkara FC vs Borneo FC i laga lanjutan Liga 1 2023/2024 yang berlangsung di Stadion Patriot Chandra Bhaga , Bekasi, malam ini
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News