Operasi Pasar Gas 3 Kg, Pemkab Paser Sasar Enam Desa

Senin, 19 September 2022 – 21:44 WIB
Operasi Pasar Gas 3 Kg, Pemkab Paser Sasar Enam Desa - JPNN.com Kaltim
Disperindagkop UKM Kabupaten Paser menggelar operasi pasar gas 3 kilogram dengan menyasar enam desa. Foto: R Wartono/Antara

Menurutnya, tabung elpiji yang didistribusikan melalui operasi pasar itu di luar dari kuota tabung yang didistribusikan ke pangkalan-pangkalan.

"Tabung yang didistribusikan ke pangkalan sudah ada kuotanya sendiri," tegasnya.

Zainal juga menegaskan tabung gas 3 kg hanya diperuntukkan masyarakat tidak mampu.

Adapun nama-nama penerima telah terdaftar dalam daftar penerima tetap yang disetujui oleh masing-masing kepala desa.

Kemudian, dalam pendistribusiannya dilakukan secara tertutup dikarenakan target penerimanya telah ditentukan.

Dia juga menyampaikan terkait beredarnya tabung gas di tingkat pengecer atau di warung-warung dengan harga per tabung bisa mencapai Rp 50 ribu diduga berasal dari luar Kabupaten Paser.

"Sejauh ini, Disperindagkop belum menerima laporan adanya pangkalan yang menjual ke pengecer, jika ada bisa dilaporkan," pungkasnya. (jpnn/antara)

Pemkab Paser menggelar operasi pasar gas 3 Kg dengan menyasar enam desa

Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Facebook JPNN.com Kaltim Twitter JPNN.com Kaltim Pinterest JPNN.com Kaltim Linkedin JPNN.com Kaltim Flipboard JPNN.com Kaltim Line JPNN.com Kaltim JPNN.com Kaltim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia