Korban Hilang Diduga Terjebak di Kapal Penarik Tongkang yang Meledak dan Tenggelam

Senin, 25 Juli 2022 – 10:59 WIB
Korban Hilang Diduga Terjebak di Kapal Penarik Tongkang yang Meledak dan Tenggelam - JPNN.com Kaltim
Direktur Direktur Polairud Polda Kaltim Kombes Donny Adityawarman didampingi Kabid Humas Kombes Yusuf Sutejo menunjukkan foto -foto proses evakuasi penumpang tugboat Blue Dragon 12 yang meledak dan tenggelam di perairan Semoi, Kabupaten Penajam Paser Utara. Foto: Dokumentasi Humas Polda Kaltim

Saat ditanya penyebab terjadinya ledakan hingga mengakibatkan tugboat terbakar dan tenggelam, Kombes Donny mengatakan pihaknya belum dapat memastikannya.

"Sebab kejadian tidak bisa diduga kalau belum dilakukan investigasi lebih lanjut ahli forensik nanti," kata Kombes Donny didampingi Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Yusuf Sutejo.

Pihaknya bersama tim SAR gabungan, lanjut Kombes Donny, sekarang lebih fokus pada penanganan korban, termasuk mencari keberadaan penumpang tugboat yang hilang.

"Selesai (pencarian) nanti, kapal rencananya akan diangkat dan akan datangkan forensik," ujarnya. (mar1/jpnn)

Ditpolairud Polda Kaltim bersama tim SAR gabung masih mencari 1 korban hilang yang diduga terjebak di kapal penarik tongkang yang meledak dan tenggelam

Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Facebook JPNN.com Kaltim Twitter JPNN.com Kaltim Pinterest JPNN.com Kaltim Linkedin JPNN.com Kaltim Flipboard JPNN.com Kaltim Line JPNN.com Kaltim JPNN.com Kaltim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia