Tambang Ilegal di Hutan Lindung Kembali Marak, Sutomo Jabir Geram Sampai Ucapkan Ini

Kamis, 03 November 2022 – 07:30 WIB
Tambang Ilegal di Hutan Lindung Kembali Marak, Sutomo Jabir Geram Sampai Ucapkan Ini - JPNN.com Kaltim
Anggota DPRD Kaltim Sutomo Jabir geram dengan maraknya kembali tambang ilegal di kawasan hutan lindung. Foto: Dokumentasi Humas DPRD Kaltim

Legislator dari daerah pemilihan Bontang, Kutim, Berau itu menegaskan akan menjadi perhatiannya bukan cuma wilayah Danau Redan Kutim, tetapi daerah lain juga yang ada di Kaltim, seperti di Kecamatan Sebulu, Kukar dan beberapa kawasan di Berau. 

"Kami sudah identifikasi daerah-daerah yang marak illegal mining dan ke depan kita mendorong pihak terkait bekerjasama menertibkan," tandasnya. (mcr14/ADV/DPRD Kaltim) 

Anggota DPRD Kaltim Sutomo Jabir geram dengan maraknya kembali tambang ilegal di kawasan hutan lindung

Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Advetorial

Facebook JPNN.com Kaltim Twitter JPNN.com Kaltim Pinterest JPNN.com Kaltim Linkedin JPNN.com Kaltim Flipboard JPNN.com Kaltim Line JPNN.com Kaltim JPNN.com Kaltim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia