Baru Saja Diresmikan Presiden Prabowo, Stadion Segiri Siap Gelar 4 Big Match

Kemudian Madura United FC yang bisa kembali bermain di Gelora Madura Ratu Pamelingan, dan Arema FC yang bisa menggunakan Stadion Kanjuruhan lagi.
Stadion Segiri Siap Gelar 4 Big Match
Usai diresmikan Presiden Prabowo, Stadion Segiri hasil renovasi siap menggelar empat big match.
Borneo FC akan menjamu empat tim papan atas yang mengincar juara dan peringkat tertinggi di kompetisi kasta tertinggi dalam sepak bola di Indonesia.
Mulai dari Persib Bandung yang terus mengejar kemenangan demi mengunci gelar juara Liga 1 musim ini. (mar1/jpnn)
Berikut jadwalnya:
11 April 2025, Borneo FC Vs Persib Bandung
18 April 2025, Borneo FC Vs PSM Makassar
4 Mei 2025, Borneo FC Vs Persija Jakarta
Stadion Segiri hasil renovasi baru saja diresmikan Presiden Prabowo siap menggelar 4 big match
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News