Ini 5 Produk Epson yang Raih Penghargaan Bergengsi di Ajang iF Design Award 2025

Printer juga memiliki permukaan atas datar untuk memeriksa pencetakan, lifter untuk menangani media berat, serta penutup lebar yang memudahkan perawatan.
Semua fitur ini dihadirkan demi mengurangi tekanan psikis dan fisik yang dialami operator, serta menciptakan lingkungan kerja yang lebih sehat, aman, dan nyaman.
Inkjet Printer Format Besar: Seri SureColor SC-P20500
Printer ini adalah printer inkjet format besar berukuran 64 inci dengan pigmen berbasis air yang didesain untuk menyempurnakan kualitas gambar dan produktivitas foto serta fine art.
Penggunaan tinta berkapasitas tinggi berhasil mengurangi frekuensi penggantian tinta oleh operator dan memangkas limbah hingga sekitar 1/10.
Selain itu, efisiensi ruangan juga semakin lega karena permukaan atasnya yang datar.
Printer berperforma tinggi dengan tampilan elegan berwarna putih untuk menciptakan lingkungan pencetakan yang lebih bersih merupakan fokus utama para desainer.
5 produk Epson berhasil meraih penghargaan bergengsi di ajang iF Design Award 2025, ada pinter hingga proyektor
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News