BMKG Minta Warga Kaltim Mewaspadai Air Laut Pasang Setinggi hingga 2,9 Meter Selama Periode Ini

Jumat, 22 Desember 2023 – 07:10 WIB
BMKG Minta Warga Kaltim Mewaspadai Air Laut Pasang Setinggi hingga 2,9 Meter Selama Periode Ini - JPNN.com Kaltim
BMKG Stasiun Balikpapan mengimbau warga Kaltim agar mewaspadai air laut pasang setinggi hingga 2,9 meter yang diprediksi terjadi kurun waktu pada 21-31 Desember. Foto: ilustrasi/Mansyur/Antara

Sementara prakiraan surut terendah setinggi 0,6 meter diprakirakan terjadi pada 26-31 Desember dalam beberapa jam, yakni pukul 01.00-03.00 WITA, dan pukul 11.00-13.00 WITA.

"Di Teluk Sangkulirang, Kabupaten Kutai Timur, prakiraan pasang tertinggi tanggal 28-29 Desember dengan ketinggian 2,5 meter pada pukul 18.00 dan 19.00 WITA, sedangkan surut terendah setinggi 0,4 meter pada 28-30 Desember pukul 12.00 dan 13.00 WITA," sebutnya. (antara/jpnn)

BMKG Stasiun Balikpapan mengimbau warga Kaltim agar mewaspadai air laut pasang setinggi hingga 2,9 meter yang diprediksi terjadi kurun waktu pada 21-31 Desember

Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Facebook JPNN.com Kaltim Twitter JPNN.com Kaltim Pinterest JPNN.com Kaltim Linkedin JPNN.com Kaltim Flipboard JPNN.com Kaltim Line JPNN.com Kaltim JPNN.com Kaltim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia