Jelang Lawan Persiba, Sulut United Perkenalkan Amunisi Baru, Siapa Dia?
Jumat, 03 November 2023 – 09:58 WIB
![Jelang Lawan Persiba, Sulut United Perkenalkan Amunisi Baru, Siapa Dia? - JPNN.com Kaltim](https://cloud.jpnn.com/photo/kaltim/news/normal/2023/11/03/bagas-dwi-yulia-putra-resmi-memperkuat-sulut-united-menghada-0vg1.jpg)
Bagas Dwi Yulia Putra resmi memperkuat Sulut United menghadapi putaran kedua Liga 2 2023/2024. Salah satunya menghadapi Persiba Balikpapan di Stadion Klabat, Manado, besok. Foto: Instagram/@bgz_10
Di putaran pertama yang digelar di Stadion Batakan Balikpapan pada Minggu (10/9) lalu, tim besutan Jaya Hartono berhasil mengalahkan skuad Beruang Madu dengan skor 2-0.
Kemenangan dramatis itu berkat dua gol di ujung pertandingan yang diciptakan Muhammad Ilhamul Irhaz dan Rosi Noprihanis.
Kedua tim terakhir bertemu di Stadion Klabat pada 17 September 2022.
Saat itu, Sulut United juga berhasil mengalahkan tamunya Persiba dengan skor yang sama, yakni 2-0. (mar1/jpnn)
Sulut United memperkenalkan amunisi baru mereka sebagai persiapan menghadapi putaran kedua Liga 2 2023/2024.
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News