Wasit Terbaik Piala Menpora 2021 Pimpin Laga Borneo FC vs Bhayangkara FC, Ini Profilnya

Sabtu, 25 Februari 2023 – 11:54 WIB
Wasit Terbaik Piala Menpora 2021 Pimpin Laga Borneo FC vs Bhayangkara FC, Ini Profilnya - JPNN.com Kaltim
Pelatih anyar Borneo FC Pieter Huistra saat menyampaikan arahan kepada pemainnya saat latihan sebagai persiapan menghadapi Bhayangkara FC di Stadion Segiri, Samarinda, Sabtu (25/2) petang nanti. Foto: borneofc.id

Kartu merah pertama diterima Leo Guntara, bek Borneo FC pada menit ke-83.

Tujuh menit kemudian giliran bek Arema FC Rizky Dwi Febrianto menerima kartu merah.

Wasit terbaik turnamen pramusim Piala Menpora 2021 itu sduah memimpin 10 laga selama Liga 1 2022/2023 bergulir, dengan catatan pemberian 47 kartu kuning, 2 kartu kuning berujung kartu merah, dan 2 kartu merah.

Wasit Agus Fauzan Arifin yang berlatar belakang seorang prajurit TNI Angkatan Udara itu telah memimpin pertandingan Liga Indonesia sejak 2016.

Apakah Diego Michiels dkk yang kini di bawah asuhan pelatih anyar mereka Pieter Huistra akan mengulangi kesuksesan saat mengawali Liga 1 2022/2023 kontra Arema FC yang saat itu juga dipimpin wasit Agus Fauzan Arifin?

Kita nantikan saja jawabannya pada laga Borneo FC vs Bhayangkara FC petang nanti, kick off dijadwalkan pukul 17.00 WITA. (mar1/jpnn)

Wasit terbaik Piala Menpora 2021 akan memimpin laga Borneo FC vs Bhayangkara FC di Stadion Segiri, Samarinda, Sabtu (25/2) petang nanti, ini profilnya

Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Facebook JPNN.com Kaltim Twitter JPNN.com Kaltim Pinterest JPNN.com Kaltim Linkedin JPNN.com Kaltim Flipboard JPNN.com Kaltim Line JPNN.com Kaltim JPNN.com Kaltim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia