Warga Kaltim Mohon Berhati-hati Malam Ini, Simak Nih Info Penting dari BMKG

Senin, 20 Juni 2022 – 17:42 WIB
Warga Kaltim Mohon Berhati-hati Malam Ini, Simak Nih Info Penting dari BMKG - JPNN.com Kaltim
Warga Kaltim mohon simak info penting dari BMKG mengenai potensi hujan lebat disertai petir yang terjadi malam. Mohon berhati-hati. Foto: Ilustrasi/Antara/Saud

Di jam yang sama, sejumlah wilayah di Kabupaten Kutai Kartanegara juga berpotensi diguyur hujan disertai petir, yaitu di Kecamatan Tenggarong, Sebulu, Loa Kulu, Muara Kaman, dan Kota Bangun.

Menjelang dini hari, sejumlah wilayah di Kabupaten Paser juga berpotensi diguyur hujan disertai petir, yakni Tanah Grogot, Batu Sopang, Muara Komam, Batu Engau, Kuaro, dan Pasir Belengkong.

"Dampak dari peristiwa tersebut antara lain banjir, tanah longsor, pohon tumbang, dan sungai meluap," beber Idham Chalid. (antara/jpnn)

Warga Kaltim mohon simak info penting dari BMKG mengenai potensi hujan lebat disertai petir yang terjadi malam. Mohon berhati-hati

Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Facebook JPNN.com Kaltim Twitter JPNN.com Kaltim Pinterest JPNN.com Kaltim Linkedin JPNN.com Kaltim Flipboard JPNN.com Kaltim Line JPNN.com Kaltim JPNN.com Kaltim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia