Kaltim Masuk 10 Provinsi di Indonesia dengan Inflasi Tertinggi, Mendagri Beri Peringatan
Senin, 13 November 2023 – 17:47 WIB

Menteri Dalam NegeriTito Karnavian. Foto: dokumen JPNN.com/Ricardo
- Bangka Belitung 3,80 persen
- Maluku 3,62 persen
- Yogyakarta 3,44 persen
- Jawa Timur 3,25 persen
- Sulawesi Tenggara 3,14 persen
- Kalimantan Timur 3,09 persen
- Lampung 3,06 persen
- Sulawesi Barat 2,92 persen
Kaltim masuk dalam daftar 10 provinsi di Indonesia dengan tingkat inflasi tertinggi periode Oktober 2023
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Kaltim di Google News